Minggu, 15 Mei 2016

Denifisi Labu

Labu merupakan buah yang dihasilkan oleh sejumlah anggota suku labu-labuan (Cucurbitaceae), terutama yang berukuran cukup besar dan berbentuk bulat atau memanjang. Tidak ada kriteria yang jelas mengenai pemanfaatannya, sehingga labu dapat dimakan segar atau diolah terlebih dahulu; namun labu biasanya tidak dimakan sebagai lalapan.

Beberapa jenis yang menghasilkan buah yang biasa disebut labu adalah waluh : Cucurbita moschata, C. pepo, C. argyrosperma, C. maxima
labu air Lagenaria siceraria
beligo Benincasa hispida belonceng.
labu siam Sechium edule

Tidak ada komentar:

Posting Komentar